Kenali Fungsi dan Jenis Gasket Mobil

icon 4 November 2022
icon Admin

Fungsi pertama adalah menyambungkan mesin blok dengan silinder head pada mobil. Kedua komponen ini bekerja dengan membakar bahan bakar dengan udara. Untuk menghasilkan daya putaran pada mobil.

Supaya dua komponen ini mampu bekerja maksimal, maka gasket bertugas menyambungkannya.

        2. Pencegahan Kompresi

Seperti pada fungsi pertama, gasket memang memiliki tugas supaya kinerja dua komponen pembakaran menjadi sempurna. Terutama mencegah terjadinya kompresi atau biasa disebut pemadatan isi (volume). 

Apabila komponen ini tidak ada, maka peluang terjadinya kebocoran pada ruang bakar jadi tinggi. Sehingga proses pembakaran energi pun juga tidak bisa berjalan dengan baik.